Pelayanan Terpadu Satu Pintu

Kantor wilayah Kementerian Agama Provinsi Sulawesi Tengah

Layanan Online PTSP


Bagaimana Menggunakan Layanan PTSP


Layanan PTSP Online Kementrian Agama Sulawesi Tengah adalah layanan Kementrian Agama Sulwaesi Tengah kepada masyarakat Sulawesi tengah yang dilakukan secara online melalui website PTSP. Hal ini bertujuan untuk mempermudah masyarakat dalam mendapatkan layanan-layanan yang diberikan Kementrian Sulawesi Tengah, secara cepat dan Mudah.

Berikut adalah langkah-langkah yang harus dilakukan untuk menggunakan Layanan PTSP Online Kementrian Agama Sulawesi Tengah:

  1. Membuat account di website PTSP Kementrian Agama Sulawesi Tengah
  2. Aktifkan account dengan melakukan konfirmasi melalui email yang dikirim
  3. Setelah account Anda Aktif maka Anda sudah bisa menggunakan layanan PTSP online sepenuhnya, Silahkan Login untuk memulai.

Silahkan kontak Admin jika Anda mengalami masalah dalam pembuatan account atau tidak menerima email aktivasi saat mendaftar.